1. Kelelawar mencari makan pada malam hari mengandalkan ....
a. indra penciuman dan pendengaran
b. indra penglihatan dan pendengaran
c. indra penglihatan dan peraba
d. indra peraba dan pengecap
2. Jenis tanaman yang banyak ditemukan di daerah kering umumnya memiliki akar ....
a. besar dan kuat
b. panjang dan banyak
c. kecil dan kuat
d. pendek dan kuat
3. Untuk menyusun protein tubuh, tumbuhan kantong semar mampu menangkap serangga sebagai sumber zat ....
a. nitrogen
b. oksigen
c. karbon dioksida
d. hidrogen
4. Kelelawar banyak hidup di ....
a. alam terbuka
b. pepohonan
c. pegunungan
d. gua
5. Kantong semar untuk memenuhi kebutuhan hidupnya mempunyai alat khusus yang menghasilkan ....
a. hormon
b. getah
c. nektar
d. sonar
6. Anjing pelacak sering dipakai polisi untuk membantu mencari jejak penjahat, karena mempunyai ....
a. daya penciuman tajam
b. lidah yang selalu menjulur
c. kemampuan lari cepat
d. senang terhadap daging
7. Tuhan menciptakan hewan agar bermanfaat bagi makhluk lainnya. Manfaat kelelawar bagi tumbuhan adalah ....
a. memakan buah
b. membantu penyerbukan
c. menghilangkan hama
d. menyuburkan daun
8. Pada malam hari kelelawar mengeluarkan suara yang berfrekuensi tinggi. Suara berfrekuensi tinggi menyebabkan ....
a. gaung
b. gema
c. nada
d. desah
9. Untuk menangkap mangsanya cecak menggunakan ....
a. lidahnya
b. mulutnya
c. kakinya
d. ekornya
10. Anak perempuan memasuki masa remaja, pada usia ....
a. 11 tahun
b. 12 tahun
c. 13 tahun
d. 14 tahun
11. Pada usia remaja terjadi pematangan organ reproduksi laki-laki berikut sehingga mampu menghasilkan spermatozoa pada bagian organ ....
a. ovarium
b. testis
c. penis
d. vagina
12.Anak laki-laki yang telah memasuki masa remaja menunjukkan adanya perubahan pada bagian tubuh tertentu. Perubahan berikut yang tidak benar adalah ....
a. jakun membesar
b. suara membesar
c. tumbuh kumis
d. pinggul besar
13. Berikut adalah ciri-ciri hewan beranak. Satu ciri yang tidak benar adalah ....
a. melahirkan anak
b. menyusui anak
c. berkelenjar susu
d. tidak berdaun telinga
14. Meleburnya sel kelamin betina (sel telur) dengan sel kelamin jantan (spermatozoid) disebut ....
a. pembuahan
b. zigot
c. embrio
d. saluran telur
15. Bayi mendapat makanan dari ibu melalui ....
a. tuba fallopi
b. fraternal
c. kromosom
d. plasenta
16. Hewan berikut ini yang dapat membantu penyerbukan pada tumbuhan adalah ....
a. kucing
b. anjing
c. kelinci
d. lebah
17. Perkembangbiakan alami pada pohon bambu menggunakan ....
a. tunas
b. akar
c. batang
d. umbi lapis
18. Hewan yang hanya mengalami perkembangbiakan vegetatif adalah ....
a. cocor bebek
b. bebek
c. Hydrilla
d. cacing
19. Berikut ini merupakan cara perkembangbiakan vegetatif buatan, kecuaali ....
a. merunduk
b. bertunas
c. menempel
d. mencangkok
20. Jatuhnya benang sari ke kepala putik disebut ....
a. pembuahan
b. penyerbukan
c. melahirkan
d. berbunga
21. Suatu ekosistem dikatakan seimbang jika semua komponen yang terkait berperan ....
a. secara terpisah
b. secara negatif
c. sesuai fungsinya
d. sesuai kebutuhannya
22. Suatu jenis populasi dalam ekosistem tidak dapat berkembang dengan cepat atau terlalu lambat karena ....
a. hidup beradaptasi
b. hidup secara mandiri
c. dikontrol populasi lain
d. tergantung lingkungan
23. Kegiatan yang dapat menyebabkan terganggunya ekosistem adalah ....
a. membuat perikanan lele
b. penanaman pohon jati
c. perburuan liar
d. membuat peternakan buaya
24. Berikut merupakan bahan untuk memberantas hama serangga ....
a. herbisida
b. insektisida
c. malakosida
d. fungisida
25. Penyebab kerusakan ekosistem akibat efek samping kegiatan pertanian adalah ....
a. berkurangnya populasi
b. penebangan hutan secara liar
c. pemakaian pupuk buatan
d. sumber air mengering
No comments:
Post a Comment